Perbedaan Novel dan Cerpen - Indonesiaku Bicara

Breaking

Sabtu, 22 Februari 2014

Perbedaan Novel dan Cerpen

Novel adalah suatu karangan atau karya tulis yang menceritakan suatu kejadian menarik dengan menggambarkan watak pelaku dalam kehidupannya yang terjadi perubahan nasib

Cerpen adalah suatu karangan yang menceritakan kehidupan singkat seseorang/ tokoh dengan menggambarkan watak tokoh tanpa adanya perubahan nasib

Biografi adalah suatu karangan atau karya tulis yang dibuat oleh pelaku yang menggambarkan indentitas dirinya secara keseluruhan, dari lahir hingga wafat

AutoBiografi adalah suatu karya tulis yang dibuat oleh seseorang, mengenai identitas tokoh yang menjadi idola atau yang seseorang yang menjadi orang terkenal di khalayak umum

Hikayat adalah suatu cerita yang menceritakan kekuatan atau kesaktian seseorang dalam suatu kerajaan di daerahnnya

Puisi adalah suatu karangan sastra yang terikat oleh bait, Baris.
Prosa adalah karangan atau kalimat yang tidak terikat  oleh jumlah bait atau bebas